Pendidikan merupakan suatau hal yang paling utama dalam menentukan bangsa yang berkarter, bangsa yang berkarakter adalah bangsa yang memiliki kualitas pendiddikan atau mutu pendidikan yang baik pula, Peningkatan mutu pendidikan merupakan suatu proses yang terintegrasi dengan proses peningkatan mutu sumber daya manusia itu sendiri. Menyadari pentingnya proses peningkatan mutu sumber daya manusia, maka pemerintah bersama kalangan swasta sama-sama telah dan terus
berupaya mewujudkan amanat tersebut melalui berbagai usaha pembangunan pendidikan yang lebih bermutu antara lain melalui pengembangan dan perbaikan kurikulum dan sistem evaluasi, perbaikan sarana pendidikan, pengembangan dan pengadaan materi ajar, serta pemberian pendidikan dan pelatihan bagi guru.
Lebih Jelasnya silahkan lihat dibawah ini
Post a Comment for "PROPOSAL TESIS PENGARUH KEPEMIMPINAN MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DAN KINERJA GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA (Study SMAN 1 Baros dan SMKN 2 Pandeglang)"